Wajib
Desakan Pemberlakuan SNI Wajib untuk Kain dan Pakaian Jadi
Yayasan Konsumen Tekstil Indonesia (YKTI) mendesak pihak pemerintah untuk menetapkan Standar Nasional Indonesia (SNI) bagi kain dan pakaian jadi. Langkah ini dianggap penting untuk melindungi konsumen dan industri dalam negeri yang saat ini menghadapi tantangan dari produk impor. Ketua Umum YKTI, Rudiansyah, mengungkapkan bahwa banyak pedagang dari Pasar Senen yang mengeluhkan kualitas produk lokal yang […]
34 Ribu Sumur Minyak Rakyat Dilegalkan, Wajib Ikuti Aturan Keselamatan Migas
“Berdasarkan Permen (ESDM) 14 Tahun 2025, per 2 Oktober kemarin data sumur masyarakat tidak boleh lagi ditambah. Jadi sudah dibatasi, apa yang sudah disampaikan ke Kementerian, itu sudah fix, tidak berubah lagi,” sambungnya. Pascadata ini terkumpul, Kementerian ESDM akan melakukan verifikasi ke lapangan. “Kita harus cek, sumurnya benar, potensinya seperti apa, koordinat yang dikasih ke […]
